Rabu, 04 Desember 2013

larutan asam dan basa

Sobat Materi Kimia SMA sudah mengenal apa itu asam atau basa kan? Coba diingat lagi di kelas berapa?
Sobat masih ingat kertas lakmus biru dan lakmus merah? Keduanya dapat digunakan sebagai indikator asam dan basa. Jika kertas lakmus merah ditetesi larutan basa, apa yang terjadi? Sebaliknya, apa yang terjadi jika kertas lakmus biru ditetesi larutan asam?
Oke, flashback-nya cukup ya..
Mungkin ada sobat yang penasaran apa yang akan sobat pelajari di Bab Larutan Asam dan Basa (materi kimia kelas XI) sekarang. Buat yang penasaran, berikut adalah list materi yang akan sobat pelajari.

Silahkan sobat klik link-link tersebut untuk mempelajarinya, semoga dapat memudahkan sobat dalam mempelajari Larutan Asam dan Basa.
Selamat belajar..
Untuk melihat bab selanjutnya, silahkan klik kesetimbangan ion-ion dalam larutan

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar